Ketua Komisi VIII DPR RI Ashabul Kahfi mengimbau seluruh warga Indonesia tidak melakukan kegiatan makan dan minum di ruang terbuka selama ibadah puasa 1444 Hijriah..
Video viral di media sosial Twitter yang menghebohkan publik dimana terlihat pengendara mobil Fortuner merusak mobil pengendara lain (Brio) di Jakarta Selatan pada hari Minggu, 13 Februari 2023 turut disoroti anggota DPR RI hingga Menkopolhukam Mahfud MD.
Anggota Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI, Aliyah Mustika Ilham, menyerahkan bantuan alat kesehatan (alkes) berupa oksigen konsentrator dan kaos tangan medis ke RSUD H Andi Sultan Daeng Radja Bulukumba, Sabtu 10 Desember 2022 kemarin.
Anggota Komisi VI DPR RI Fraksi Partai NasDem Dapil Sulsel 1 Muh Rapsel Ali berharap, kedepannya tidak ingin lagi melihat ada ASN atau pensiunan ASN maupun tenaga PPPK yang tidak memiliki rumah hunian.
Anggota Komisi VI DPR RI Fraksi Partai NasDem Muh Rapsel Ali melakukan kunjungan Kerja ke Bank BRI Wilayah Makassar, Jalan Ahmad Yani, Jumat 18 November 2022.
Anggota DPR RI, Aliyah Mustika Ilham beri perhatian lebih bagi driver online, dengan mendaftarkan ratusan driver online (Ojol) sebagai peserta BPJS Ketenagakerjaan.
Keberanian Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo membubarkan Satgasus Merah Putih yang pernah dipimpin oleh Irjen Ferdy Sambo diapresiasi anggota Komisi III DPR RI Santoso.