Mahasiswa IPB yang hanyut terbawa arus banjir di Jalan Dadali, Tanah Sereal, Bogor ditemukan dalam keadaan tidak bernyawa lagi, Minggu 16 Oktober 2022.
Wanita berinisial DB (41) yang berprofesi sebagai dokter ini ditemukan tewas tergantung kain seprai di kamar kontrakannya di Kelurahan Tegal Gundil, Bogor Utara, Kota Bogor.
Terkini.id, Jakarta – Pria tenggelam di Situ Cikaret, Kecamatan Cibinong, Kabupaten Bogor sudah ditemukan. Aris Nurjatmiko: korban ditemukan di bawah jembatan, Minggu 12 Juni 2022.
Lalu lintas di Simpang Gadog, Kabupaten Bogor pada pagi hari ini terpantau padat. Telah diketahui setidaknya sebanyak 11 ribu kendaraan telah memasuki kawasan Puncak pagi hari ini.
Arus lalu lintas di jalur Puncak-Cianjur langsung padat setelah sistem satu jalur atau one way menuju Bogor Dihentikan. Antrean kendaraan pun mulai terlihat.