BOLA 12 Sep 2022 Wiljan Pluim Dapat Sanksi Berat dari PSSI, CEO PSM: Kita Akan Banding Terkait Hal IniCaptain dari PSM Makassar Wiljan Pluim mendapat sanksi berat dari Komite disiplin (Komdis) PSSI berupa larangan memperkuat PSM Makassar bermain selama 4 pertandingan.