MILENIAL 27 Jun 2023 , 7:45 Tampil Apik dan Bersaing Coresser Dunia, Pebalap Binaan AHM Berhasil Raih Poin di Ajang MXGP Delvintor Alfarizi, pebalap binaan PT Astra Honda Motor (AHM) berhasil meraih poin perdananya pada ajang motocross dunia FIM Motocross World Championship (MXGP) kelas MX2, di Samota, Sumbawa, Nusa Tenggara Barat, pada Minggu, 25 Juni 2023 lalu..