Kasus pemukulan yang dialami seorang imam masjid di Pekanbaru, Riau berakhir dengan materai 10 ribu alias damai setelah sebelumnya pelaku pemukulan sempat ditangkap aparat
Aksi pemukulan terhadap imam salat kembali terjadi. Kali ini peristiwa pemukulan terjadi di Masjid Baitul Ar'sy di Komplek Perumahan Widya Graha II Jalan Srikandi
Pelaku penganiyaan imam masjid, Deni Ariawan akhirnya berhasil diamankan oleh pihak kepolisian usai beredarnya video dirinya menampar seorang imam masjid. Adapun motif dari Deni