Terkini.id, Jakarta – Ketua Umum Partai Pemersatu Bangsa (PPB) Eggi Sudjana mengungkapkan, jika partainya kelak lolos sebagai peserta ia akan membuat konsep persatuan berdasarkan ketakwaan.
Anggota Fraksi PKS DPR RI, Sukamta, menegaskan bahwa Fraksi PKS mendukung pengesahan Rancangan Undang-undang Tindak Pidana Kekerasan Seksual (RUU TPKS)