NEWS 18 Okt 2025 , 13:06 Sinergi Industri Jasa Keuangan, OJK Partisipasi dalam Launching Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi Talaka Pangkep Otoritas Jasa Keuangan (OJK) bersama Industri Jasa Keuangan secara konsisten mendukung program pemerintah dalam upaya peningkatan gizi serta perluasan inklusi keuangan bagi masyarakat di wilayah tertinggal, terdepan, dan terluar (3T).