Di Eredivisie 2024/2025, ia tampil 11 kali dengan satu gol dan satu assist, hanya absen sekali karena cedera.
Mees Hilgers mencatatkan 866 menit bermain di Eredivisie 2024/2025, menjadi salah satu dari delapan pemain dengan menit terbanyak di FC Twente.
Ia juga melakukan 15 pelanggaran, hanya kalah dari Youri Regeer. Hilgers memiliki akurasi umpan tinggi 90%, dengan 589 umpan dan 532 di antaranya sukses.
Dapatkan update berita terkini setiap hari dari Terkini.id. Mari bergabung di Saluran Whatsapp "Terkinidotid", caranya klik link https://whatsapp.com/channel/terkinidotid, kemudian klik ikuti.
