Travel
IndeksLima Surga Tersembunyi Pulau Dewata yang Bikin Mata Terpana
Pesona Bali memang tidak diragukan lagi. Tidak heran bila Pulau Dewata ini selalu menjadi top list wisatawan domestik dan mancanegara.
5 Kota Dengan Destinasi Wisata Terindah di Indonesia
Sebenarnya tidak perlu ke luar negri untuk melihat destinasi wisata yang indah, cukup dalam negri Indonesia bahkan kita akan mendapatnya. Berikut terangkum 5 destinasi wisata terindah di Indonesai yang dikutip dari berbagai sumber.
5 Destinasi Wisata yang Tak Boleh Dilewatkan saat Berkunjung ke Pulau Bintan
Apakah Anda pernah mendengar Pulau Bintan? Ya, pulau yang terletak di Kepulauan Riau ini menyimpan segudang keindahan yang belum banyak diketahui banyak orang. Panorama wisatanya yang masih alami jadi daya tarik tersendiri untuk wisatawan lokal mancanegara. Nah, bagi Anda yang tertarik berkunjung ke Pulau Bintan bisa menumpang pesawat terbang Lion Air atau Wings Air di Traveloka untuk tiket penerbangan yang lebih murah dan nyaman.
DPD ITLA Sulsel Gelar Silaturahmi dan Upgrading Sambil Kunjungi Sejumlah Destinasi
DPD Indonesian Tour Leaders Association (ITLA) Sulawesi Selatan menggelar silaturahmi dan upgrading bersama seluruh pengurus dan anggota DPD ITLA Sulawesi Selatan, Minggu 23 Mei 2022.
Wisata Pantai Gubahi Buton Tengah, Tawarkan Keindahan Alam
Berbicara mengenai keindahan wisata alam di Buton Tengah tentu tidak ada habisnya. Salah satu keindahan alam yang paling memanjakan mata ada di Pantai Gubahi yang terletak di Desa Lasori, Kecamatan Mawasangka Timur, Kabupaten Buton Tengah, Sulawesi Tenggara.
Menikmati Pesona Pantai Mutiara Buton Tengah
Buton Tengah dikenal sebagai tempat yang memiliki potensi wisata alam, salah satunya Pantai Mutiara yang berada di Desa Gumanano, Kecamatan Mawasangka, Kabupaten Buton Tengah, Sulawesi Tenggara.
Jadi Surga Traveler, Intip Pesona Alam Gua Kotaeono Buton Tengah
Buton dikenal dengan negeri seribu gua. Salah satu gua yang paling banyak di kunjungi wisatawan yakni gua Kotaeono yang berlokasi di Kelurahan Rahia, Kecamatan GU, Kabupaten Buton Tengah, Sulawesi Tenggara.
Yuk, Berburu Promo Liburan Spektakuler
Menyambut hadirnya tanggal muda setelah masyarakat gajian, tiket.com, Online Travel Agent (OTA) pertama di Indonesia, menggelarkan program reguler akhir bulan Diskon Tanggal Muda yang dimulai tanggal 25 Februari hingga 4 Maret 2022.
Dua Platform Ini Resmi Gabungkan Fitur Perjalanan dan Belanja Bagi Penggunanya, Apa Untungnya?
Blibli dan tiket.com luncurkan sinergi pertama di Indonesia #BergabungPastiUntung yang mengintegrasikan fitur terbaik dari e-commerce dan OTA untuk membentuk gaya hidup digital yang terintegrasi, aman, nyaman, dan bernilai tambah dalam memberikan pengalaman belanja online dan perjalanan terbaik bagi pengguna.
Yuk Datang Survey Serentak dan Nikmati Suguhan Panorama Indah Al Fath Bollangi Gowa
Al Fath Bollangi sebagai kawasan Villa dan Kavling menyelenggarakan Survey Serentak untuk semua proyek bila dan kavling di Al Fath Bollangi.
Berikutnya