Tim pengabdian masyarakat dari Jurusan Pendidikan Teknik Sipil dan Perencanaan Fakultas Teknik Universitas Negeri Makassar (PTSP FT UNM) sukses melaksanakan kegiatan pelatihan penggunaan alat Hotwire Anemometer bagi remaja di Kabupaten Majene, Sulawesi Barat.
Tim Pansus Pembahas Ranperda Cadangan Pangan Pemerintah Provinsi DPRD Sulsel melaksanakan kunjungan kerja di Kabupaten Polman, Sulawesi Barat (Sulbar), Kamis 18 Juli 2024.
Berdasarkan pantauan terkini.id melalui akun resmi PT PLN Sulselrabar @pln_sulselrabar, terpantau ada ratusan wilayah di Sulawesi Barat yang masuk di area PLN UP3 Mamuju meliputi Mamuju, Pasangkayu, Majene, Polman, Wonomulyo dan lainnya, mengalami pemadaman listrik bergilir hari ini, Rabu 8 November 2023..