Mantan perwira TNI, Ruslan Buton menyampaikan pesan menohok kepada Presiden Joko Widodo (Jokowi), terkait kondisi bangsa saat ini. Ia meminta Sebaiknya Jokowi mundur.
Sebuah video yang memperlihatkan mantan anggota TNI yang pernah dipenjara lantaran meminta Presiden Jokowi turun yakni Ruslon Buton mengaku akan ikut demo bersama mahasiswa, viral di media sosial.
Eks Kapten TNI, Ruslan Buton menceritakan pengalamannya saat menangkap lima tenaga kerja asing (TKA) asal China. Kala itu, ia masih bertugas menjadi anggota TNI