NEWS 22 Sep 2021 Siswi SMP di Makassar Dirudapaksa Temannya Sendiri Usai Pesta Miras di ApartemenSiswi SMP di Makassar inisial SR (14 tahun) dirudapaksa oleh temannya sendiri usai pesta miras di salah satu apartemen mewah yang terletak di Kawasan Boulevard, Kecamatan Panakkukang, Makassar.