Satgas Covid-19 ungkap dampak mengerikan Omicron, berani baca? Satuan Tugas Penanganan Covid-19 mengungkapkan jika lonjakan kasus di Tanah Air dapat tembus 400 ribu kasus seiring tingginya mobilitas masyarakat, protokol kesehatan (prokes) yang rendah, dan munculnya varian baru yang lebih menular dibandingkan Delta, yaitu Omicron.
Sri Mulyani bilang Indonesia punya bekal kuat hadapi varian Omicron, maksudnya? Terkait pengumuman Organisasi Kesehatan Dunia atau World Organization (WHO) yang secara resmi memasukkan varian baru B.1.1.529 atau Omicron menjadi variant of concern (VOC) atau disebut varian yang mengkhawatirkan dari Covid-19, Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menegaskan, pemerintah memiliki bekal kuat guna menghadapi munculnya varian baru Covid-19 tersebut.