NEWS 04 Des 2022 Orang Tua Bharada E: Pak Sambo Harus Bertanggung Jawab, Jangan Dikorbankan Anak SayaOrang tua Richard Eliezer alias Bharada E, Sunandag Junus Lumiu dan Rynecke Alma Pudihang meminta Ferdy Sambo untuk bertanggung jawab dalam kasus penembakan Brigadir J yang juga turut melibatkan Bharada E.