MAKASSAR 11 Mar 2025 , 23:20 Tiga Tahun UK PACT di Makassar: Mewariskan Cetak Biru Transportasi Rendah Karbon Setelah tiga tahun berjalan, program United Kingdom Partnering for Accelerated Climate Transitions (UK PACT) resmi menutup kegiatannya di Makassar.