Terkini.id, Makassar – Panitia Pekan Ekonomi Syariah Makassar 2020 yang digelar secara virtual mengumumkan pemenang lomba dari mulai Tari Kreasi Islami, Nasyid, Kaligrafi dan Stand Up Comedi.
Penyerahan hadiah untuk para pemenang disiarkan langsung di Website resmi PESyar 2020 di www.Eksyarsulsel.id.
Pemenang mendapat uang pembinaan dan piala. Sementara untuk juara harapan sebanyak tiga orang tiap lomba, juga mendapat uang pembinaan senilai 1 juta rupiah.
Berikut daftar pemenang lomba di Pekan Ekonomi Syariah Virtual Makassar 2020.
Pemenang lomba kaligrafi
- Habis Masa Jabatan, Plt Direktur Utama Perseroda Gowa Ardiansyah Arsyad Pamit dan Undur Diri
- BNI Wilayah 07 Makassar Bagikan Hadiah Tahap Pertama Rejeki wondr BNI, Peluang Masih Terbuka hingga Februari 2026
- Kemenangan Zohran Mamdani Menjadi Walikota New York Bukan Simbolis Tapi Transformasional
- Sekprov Sulsel Terima Konjen Jepang Bahas Penguatan Kerja Sama Vokasi, Teknologi, dan Peluang Magang ke Jepang
- Wali Kota Makassar Buka UMKM Fiesta Semarak HUT Kota ke-418
– Juara 1 (piala + uang 5 juta)
Mappisangka
– Juara 2 (piala + uang 4 juta)
Muh Syraf
– Juara 3 (piala + uang 3 juta)
Ahmad Tafaisas
– Harapan 1 (uang 1 juta)
Fadhil Abdillah Rasyid
– Harapan 2 (uang 1 juta)
Ramadhani
– Harapan 3 (uang 1 juta)
Irsyad Fathullah
Pemenang tarian islami
– juara 1 (piala + uang 8 juta)
Sanggar pajoge
– Juara 2 (piala + uang 6 juta)
Iyoungdong dance company
– Juara 3 (piala + uang 4 juta)
Penta crew dance
– Harapan 1 (uang 1 juta)
Pemuda nan islamiah
– Harapan 2 (uang 1 juta)
Sanggae tie tie.
– Harapan 3 (uang 1 juta)
Sulapa Appe.
Pemenang nasyid
– Juara 1 (piala + uang 8 juta)
Al Saman Palopo.
– Juara 2 (piala + uang 6 juta)
Ajr Makassar.
– Juara 3 (piala + uang 4 juta)
Lasinrang production Pinrang.
– Harapan 1 (uang 1 juta)
Girls Aisyah Bone.
Pemenang stand up comedy
– Juara 1 (piala + uang 5 juta)
Johan.
– Juara 2 (piala + uang 4 juta)
Rian.
– Juara 3 (piala + uang 3 juta)
Ilham.
– Harapan 1 (uang 1 juta)
Takdir.
– Harapan 2 (uang 1 juta)
Wahidir ali.
– Harapan 3 (uang 1 juta)
Ivan.
Dapatkan update berita terkini setiap hari dari Terkini.id. Mari bergabung di Saluran Whatsapp "Terkinidotid", caranya klik link https://whatsapp.com/channel/terkinidotid, kemudian klik ikuti.
