Polisi mengungkapkan soal kecelakaan maut yang menyebabkan tewasnya seorang pengendara motor bernama Desi Purwati saat melintas di Jalan Kunir, tepatnya di dekat Hotel 1001, Taman Sari Jakarta Barat, pada Rabu, 15 Maret 2023.
Kawasan wisata Kota Tua kini kembali resmi dibuka usai Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan meresmikan pembukaan wisata tersebut pada Sabtu 10 September 2022.
Anies Baswedan diketahui membuka kembali kawasan wisata Kota Tua Jakarta. Tidak hanya itu, dia juga mengembalikan nama wisata tersebut ke nama aslinya dulu yaitu Batavia, Minggu 11 September 2022.
Sebagian besar gedung bersejarah di Makassar telah mengalami perombakan atau beralih fungsi. Seperti SMPN 5 Makassar yang dianggap pernah menjadi sekolah peranakan pertama bagi