Serupa Tapi Tak Sama, Ini Bedanya Ban Tubeless dan Ban Biasa! Simak Ulasan Astra Motor

Serupa Tapi Tak Sama, Ini Bedanya Ban Tubeless dan Ban Biasa! Simak Ulasan Astra Motor

EP
Echa Panrita Lopi

Penulis

Dari aspek urusan kenyamanan, versi biasa banyak dianggap unggul ketika kamu pakai di atas jalan beraspal halus.

Sebab, tekanan udara pada ban dalam dapat menyerap guncangan kecil lebih optimal, sehingga menghadirkan sensasi lebih nyaman saat berkendara.

Sebaliknya, ban tubeless lebih kokoh dan agak lebih kaku saat kamu bawa di atas jalanan rata. Meskipun begitu, ini justru menjadi keunggulan saat kamu melalui di medan berat atau pada kecepatan tinggi karena lebih stabil.

4. Daya Tahan Terhadap Kebocoran

Alasan banyak orang berpindah ke versi tubeless disebabkan tingginya ketahanan ban atas kebocoran.

Baca Juga

Ketika ada benda tajam menusuk, ban tidak kempes seketika dan masih bisa dipakai dalam jarak tertentu sampai menemukan bengkel terdekat.

Di sisi lain, kebocoran pada versi biasa akan langsung mengakibatkan kempes dan berisiko membahayakan saat terjadi selama berkendara.

5. Performa dan Pengaplikasian

Performa ban tubeless terbilang jagoan untuk medan berat atau kecepatan tinggi. Sebab, daya cengkeramnya lebih optimal, khususnya pada jalanan kering.

Selain itu, karena tidak ada ban dalam, kemungkinan kamu mengalami pinch flat atau terjepitnya ban dalam dapat dihindari.

Dapatkan update berita terkini setiap hari dari Terkini.id. Mari bergabung di Saluran Whatsapp "Terkinidotid", caranya klik link https://whatsapp.com/channel/terkinidotid, kemudian klik ikuti.