Wakil Ketua DPRD Provinsi Sulawesi Selatan, Yasir Machmud menggelar Reses Masa Persidangan I Tahun Sidang 2025/2026 di Jalan Merdeka, Kelurahan Manurunge, Kecamatan Tanete Riattang, Kabupaten Bone, pada Jumat 31 Oktober 2025.Kegiatan ini dihadiri oleh tokoh masyarakat, pemuda, serta warga sekitar yang antusias menyampaikan berbagai aspirasi terkait kebutuhan pembangunan di wilayah mereka.Dalam kesempatan tersebut, Yasir Machmud menegaskan bahwa kegiatan reses bukan sekedar kewajiban, melainkan wujud tanggung jawab moral untuk hadir di tengah masyarakat, mendengar langsung aspirasi, serta memperjuangkan kepentingan mereka.“Reses adalah momentum untuk menyapa masyarakat dan memastikan setiap aspirasi mendapatkan perhatian yang layak
Kesatuan Aksi Mahasiswa Muslim Indonesia (KAMMI) Daerah Makassar menggelar Stadium General sebagai rangkaian pembukaan Musyawarah Daerah (MUSDA) ke-VIII di Ruang Sipakalebbi, Balai Kota Makassar, Jumat, 31 Oktober 2025.
Perusahaan Semen di Kabupaten Pangkep, PT Semen Tonasa sukses menghelat perayaan puncak Hari Ulang Tahun (HUT) ke-57 di Auditorium Kantor Pusat perusahaan, Desa Biringere, Kecamatan Bungoro, Jumat 31 Oktober 2025.
Sebagai bagian dari komitmen dalam mendorong lahirnya generasi muda yang kreatif, mandiri, dan berdaya saing, Pertamina Patra Niaga Regional Sulawesi melalui program Corporate Social Responsibility (CSR) Integrated Terminal (IT) Bitung menyelenggarakan Pelatihan Fotografi bagi kelompok binaan BAKU DAPA (Bitung Kreatif, Unggul, Pemuda Proaktif).
PT Pegadaian kembali menunjukkan komitmennya dalam mendorong literasi keuangan dan pengembangan ekonomi kreatif masyarakat melalui kegiatan "Festival Tring! by Pegadaian" di Makassar.
Pemerintah Kota Makassar terus berupaya mencari solusi terbaik untuk mengatasi persoalan penumpukan sampah di Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Tamangapa, Antang
PT Pertamina Patra Niaga Regional Sulawesi melalui Integrated Terminal (IT) Makassar kembali menunjukkan komitmennya dalam membangun ketangguhan masyarakat sekitar wilayah operasional melalui penyelenggaraan Refreshment Drill bagi Kelompok Kampung Safety.
Politeknik Pariwisata (Poltekpar) Makassar kembali mencatat prestasi membanggakan dengan mempertahankan predikat "Informatif" pada ajang Anugerah Monitoring dan Evaluasi Keterbukaan Informasi Publik di lingkungan Kementerian Pariwisata Tahun 2025.
Kalla Beton kembali memperluas kontribusinya di sektor infrastruktur nasional dengan menjadi pemasok produk precast U-Ditch pada proyek Jalan 1B1C Paket C di kawasan Ibu Kota Nusantara (IKN), Kalimantan Timur.
Gubernur Sulawesi Selatan (Sulsel), Andi Sudirman Sulaiman meluncurkan program normalisasi Sungai Suli di Kabupaten Luwu dengan anggaran senilai Rp18,7 miliar.Andi Sudirman mengatakan program ini menjadi langkah strategis Pemerintah Provinsi Sulsel dalam mitigasi bencana banjir yang kerap melanda wilayah tersebut setiap musim hujan.Normalisasi ini akan difokuskan pada peningkatan kapasitas aliran sungai dan pengerukan sedimen yang selama ini menyebabkan meluapnya air ke permukiman warga.“Program ini adalah ikhtiar kita bersama untuk mengurangi dampak banjir dan potensi kerugian masyarakat kita ketika musim hujan tiba,” ujar Andi Sudirman Sulaiman, Jumat 31 Oktober 2025.Sungai Suli diketahui menjadi salah satu titik rawan banjir di Luwu dan berdampak langsung terhadap aktivitas serta keselamatan masyarakat sekitar.Ia menyampaikan Pemprov Sulsel terus menghadirkan solusi terhadap persoalan lingkungan dan infrastruktur daerah
Wali Kota Makassar mendampingi Menteri Agama RI Prof Nasaruddin Umar saat peresmian Gereja Katedral Keuskupan Agung Makassar di Jalan Kajaolalido, Kamis 30 Oktober 2025.Di hadapan Menteri Agama RI dan para tokoh lintas agama serta keuskupan, Munafri Arifuddin, menggaungkan semangat moderasi beragama sebagai ruh kehidupan bermasyarakat di Kota Makassar.Kota yang ia pimpin dikenal sebagai ruang hidup yang kaya akan keberagaman budaya dan keyakinan, sebuah potret harmoni yang merefleksikan makna sejati Bhinneka Tunggal Ika, berbeda-beda tetapi tetap satu.Diatas podium yang disaksikan jemaat gereja dan para pendeta serta undangan lainya
Pebalap Astra Honda Racing Team (AHRT) siap tampil maksimal pada seri terakhir musim 2025 di gelaran Mandalika Racing Series (MRS) yang akan berlangsung pada 1 hingga 2 November 2025.
Astra Motor Sulawesi Selatan selaku main dealer sepeda motor Honda untuk wilayah Sulawesi Selatan, Barat, Tenggara, dan Ambon kembali menghadirkan inovasi dan kemudahan bagi masyarakat Sulawesi Selatan khususnya masyarakat Makassar dan sekitarnya melalui partisipasinya dalam ajang Pesta Rakyat Honda, Makassar Culinary Night 2025.
Astra Motor Sulawesi Selatan selaku main dealer sepeda motor Honda untuk wilayah Sulawesi Selatan, Barat, Tenggara, dan Ambon kembali menjadi sponsor utama dalam gelaranPesta Rakyat Honda, Makassar Culinary Night 2025.
Telkomsel resmi menutup rangkaian kompetisi Ilmupedia Berani Jawab (IBJ) Season 6 dengan mengumumkan sejumlah tim sekolah juara, pasca babak final yang berlangsung di Jakarta, Rabu (29/10)